Membuat email atau daftar Google email Baru di HP/ Handphone

Membuat email : Daftar Google Email Baru di HP

Mengapa daftar email di Google? Karena jika memiliki email google kita juga dapat terhubung dengan akun Google, Kita sekaligus bisa memiliki akun seperti Google Bisnis, Google Foto, Google Drive, Google Mett, Google Sites, Youtube dan lain lain yang terkait dengan google.

1. Masuklah ke situs resmi email google : Di aplikasi Gmail HP;

2. Selanjutnya setelah anda sampai di tampilan depan email google atau mail.google atau Gmail. Maka Buatlah Akun Email Sekaligus Akun Google. (anda sekaligus dapat memiliki dan mengakses beberapa akun  Pilih atau klik Bertuliskan “Buat Akun”

3. Ada 2 pilihan untuk diri sendiri atau untuk menelola bisnis saya, pilih untuk diri sendiri;

4. Nah Setelah itu Untuk Daftar email Baru, anda harus memberikan data yang dibutuhkan oleh Google untuk pembuatan email, kerahasiaan email ada dijamin google. Isilah Semua Data Diri Anda Dengan Baik Dan Benar. (tidak usah takut akan disalahgunakan oleh google, karena google sangat menjamin kerahasiaan pelanggannya) berupa:

 a. Nama Depan : Masukan Nama Depan Anda

b. Nama Belakang : Masukan Nama Belakang Anda

c. Selanjutnya klik Berikutnya

d. Informasi Dasar masukkan tanggal lahir dan gender klik Berikutnya

e. Nama Masuk-Log Yang Di Inginkan : Alamat Email Yang di Inginkan Mislakan sebagai contoh saja sayanamaxxxxxxxx@gmail.com

f. Bila ada ambilah nama itu

g. Bila tidak tersedia, cobalah cari nama yang lain yang tersedia selanjutnya klik Berikutnya

h. Kata Sandi : masukan sandi yang MUDAH DI INGAT, dan juga KUAT agar tidak mudah dibobol. Lantas bagaiamana karakter kata sandi yang KUAT?

i. Teridiri dari huruf kecil dan huruf besar, misal : JIKAdiaQa

j. Terdiri dari Nomer dan Karakter Sesial, (menggunakan minimal 8 karakter dengan campuran huruf, angka dan symbol) missal : 1234*&6GjA

k. Klik Berikutnya;

l. Tambahkan nomor telepon, jika mau bisa menambahkan nomor telepon, kegunaannya untuk : Reset sandi jika anda lupa, terima panggilan dan video, membuat layanan Google, termasuk iklan, biar jadi lebih relevan.

m. Atau juga tanpa memasukkan nomor telepon bisa klik Lewati;

n. Selanjutnya Google akan meninjau akun anda, klik Berikutnya;

o. Privasi dan persyaratan; Klik Saya Setuju,

p. Layanan Google Telah selesai dan Siap untuk digunakan.


Jika ada kesulitan bisa konsultasi via facebook.com/kholisima

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama